Keluarkan 219 surat tilang "razia" di simpang lima ITN

Malangkotanews- Kamis (19/10) Satuan Lalulintas Polres Malang Kota lakukan razia kembali di perlimaan ITN, dikawasan ini memang sering kali pengendara kalau diliat secara kasat mata melanggar, kali ini 235 kendaraan bermotor di periksa dengan hasil 219 yang dilakukan penindakan penilangan yang terdiri dari, 133 STNK, 81 SIM, 5 Kendaraan R2, kegiatan ini dipimpin langsung oleh Ipda luhur. Humas Makota.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Siswi SMP, tertabrak Kereta Api

"usai sholati jenazah, Kapolres Malang Kota ajak anggota contoh almarhum Tamno"

Sosialisasi di kelurahan Rampal Celaket Aiptu Isrofi jadi pembicara